Selasa, April 23, 2024
Beranda Topik AMD Ryzen 7000 Thermal Paste

Topik: AMD Ryzen 7000 Thermal Paste

Aplikasi Thermal Paste AMD Ryzen 7000 AM5 Ribet? NOCTUA NA-TPG1 Jawabannya !

3
Salam Teknologi, Salam AMD Ryzen Mania. 💻💻💻 AMD Ryzen 7000 series mengusung soket baru yaitu AM5 dengan processor model LGA aka Land Grid Array yang mana menggantikan soket AM4 model PGA aka Pin Grid Array. Praktis processor AMD Ryzen 7000 series sudah tidak menggunakan kaki-kaki di unit processornya, melainkan pindah ke motherboard. 😲😲😲 Uniknya, Processor AMD Ryzen 7000 series menggunakan bentuk penampang IHS aka   integrated heat spreader yang kurang lazim macam laba-laba karena banyak celah yang tentu membuat tukang rakit komputer macam saya ekstra hati-hati dalam mengoleskan Thermal Paste Compound, takut beleber belepotan atau malah takutnya bisa membuat kenapa-napa.. 😭😭😭 Dan tak lama setelah Processor AMD Ryzen 7000 series hadir di pasaran, NOCTUA Austria langsung gerak cepat memberikan solusi kegundahan terkait pemasangan thermal paste ini dengan solusi praktis, namun jenius dan tepat sasaran. Ini dia,  NOCTUA NA-STPG1 😲😲😲