Suzuki Mundur Dari MotoGP Akhir 2022, Kenapa?

1
92

Suzuki Mundur Dari MotoGP Akhir 2022

., salam pertamax7.com, Suzuki Mundur Dari MotoGP Akhir 2022, Kenapa?

Link ponsel pintar ( di sini ) 

Salam MotoGP mania. 

Usai libur nasional di Jepang, Akhirnya Suzuki Hamamatsu Jepang angkat suara terkait rumor hengkangnya pabrikan juara dunia MotoGP 2020 itu dari ajang balap MotoGP. Dan pemirsa pasti sudah tahu kalau yang namanya balap itu adalah bakar uang yang tidak sedikit, bukan cuma miliaran rupiah lho !

ARTIKEL INI BUKAN UNTUK BABE plus minus +- BABE.CO.ID / BABE.NEWS ! dan Sejenisnya

Suzuki Mundur Dari MotoGP Akhir 2022

Berikut adalah pernyataan resmi dari Team Suzuki Press Office 12 Mei 2022 SUZUKI ANNOUNCEMENT


Suzuki Motor Corporation sedang berdiskusi dengan Dorna mengenai kemungkinan mengakhiri partisipasinya di MotoGP pada akhir tahun 2022.

Sayangnya, situasi ekonomi saat ini dan kebutuhan untuk memusatkan upaya pada perubahan besar yang dihadapi dunia Otomotif di tahun-tahun ini, memaksa Suzuki untuk mengalihkan biaya dan sumber daya manusia untuk mengembangkan teknologi baru.

Partner
IRC
Honda
FDR

Kami ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Tim Suzuki Ecstar kami, kepada semua pihak yang telah mendukung kegiatan balap motor Suzuki selama bertahun-tahun dan kepada semua penggemar Suzuki yang telah memberikan dukungan antusiasnya kepada kami.


Press release ini juga sudah tayang di MotoGP.com, kita tunggu saja info lanjutan karena Suzuki juga sebelumnya sudah terlanjur teken kontrak balap MotoGP 2026, penasaran deal-dealan antar kedua perusahaan ini agar biaya penalti tentu tidak besar dan dirasa memberatkan saat kondisi ekonomi Suzuki sedang seperti ini, bisa jadi akibat skandal mesin diesel mobil suzuki di Eropa, Diesel Gate Part II usai VW aka Volkswagen .

Kenapa Suzuki Mundur Dari MotoGP Akhir Musim 2022
Kenapa Suzuki Mundur Dari MotoGP Akhir Musim 2022

Terima kasih Suzuki, semoga suatu saat nanti kembali lagi ke Balap MotoGP mengingat motor Suzuki GSX-RR itu adalah motor dengan mesin balap prototipe Inline-4 Terkencang di Dunia !

Mohon maaf kalau tulisan belepotan dan tidak jelas maksudnya, saya mohon masukannya. semoga berguna ya om.. salam @ipanaseyoutube pertamax7

ARTIKEL INI BUKAN UNTUK BABE plus minus +- BABE.CO.ID / BABE.NEWS ! dan Sejenisnya

1 KOMENTAR

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.