Produksi Yamaha Aerox 155 VVA Sebanyak 8000 Unit Per Bulan

4
477

Pertamax7.COM,  Produksi Yamaha Aerox 155 VVA Sebanyak 8000 Unit Per Bulan

Indent Online Yamaha AEROX 155 VVA
Indent Online Yamaha AEROX 155 VVA

Yamaha Aerox 155 VVA, Motor matic berbasis Yamaha NMAX yang laris manis, menggebrak pasar Indonesia untuk kelas 155 cc-an berbodi gambot.. berapa sih produksinya aper bulan?

Produksi Yamaha Aerox 155 VVA

info dari pak M. Abidin selaku GM Aftersales Departement YIMM kepada detik oto 9/1/17 yakni

“Kami mempersiapkan produksi 8 ribu unit perbulan dari semua tipe yang ada,”

yaps, Yamaha Aerox 155 setidaknya akan di produksi sebanyak 8000 unit perbulannya di Pabrik Yamaha Indonesia yang memproduksi Matic, kalau tidak salah di karawang Jawa Barat. .cmiiw

angka ini tentu dibawah yamaha NMAX 155 yang laris manis , namun jika permintaan konsumen tinggi akan Yamaha AEROX 155 ini ,,. bisa jadi kuota produksi akan bertambah ( berubah ) sesuai dengan demand pasar

Yamaha Indonesia sendiri membuka Indent Online Yamaha AEROX 155 mulai hari ini, senin 9 Januari 2017 sampai Rabu 11 Januari 2017 dengan kuota unit terbatas.. dan akan di distribusikan perdana pada Maret 2017 besok..

Warna Yamaha AEROX 155

AEROX 155VVA warna kuning Yellow pertamax7.com
AEROX 155VVA warna kuning Yellow pertamax7.com
Yamaha AEROX 155 VVA warna hitam Black pertamax7.com
Yamaha AEROX 155 VVA warna hitam Black pertamax7.com
AEROX 155 VVA R Version warna biru Racing Blue pertamax7.com
AEROX 155 VVA R Version warna biru Racing Blue pertamax7.com
AEROX 155 VVA S Version warna biru doff Matte Blue pertamax7.com
AEROX 155 VVA S Version warna biru doff Matte Blue pertamax7.com
AEROX 155 VVA warna merah doff Matte Red pertamax7.com
AEROX 155 VVA warna merah doff Matte Red pertamax7.com
AEROX 155 VVA S Version warna putih White pertamax7.com
AEROX 155 VVA S Version warna putih White pertamax7.com

Last,, ada pemirsa yang mau beli yamaha Aerox 155 VVA? monggo om

Partner
IRC
Honda
FDR

irfan-
Semoga berguna Gan
ikuti berita terbaru dan silaturahmi via
•    email : pertamax7blog@gmail.com
•    Facebook : pertamax7.wordpress.com
•    twitter : @ipanase
•    Google+ : ipanase megison
•    Intagram : pertamax7
•    nike+ : pertamax7
Wonogiri Sukses

 

 

4 KOMENTAR

  1. NMax awal brojol ditarget cuma 2000, jebule di akhir tahun loncat ke 15-20 rebuan. Aerox 155 juga bisa jadi seperti itu jg !!!

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.