Modifikasi Suzuki Satria F Injeksi pakai Turbo Charger Bisa habis Rp.30 Juta

24
1089

Pertamax7.COM, Modifikasi Suzuki Satria F Injeksi pakai Turbo Charger Bisa habis Rp.30 Juta

Modifikasi Suzuki Satria F Injeksi Pakai Turbo, Klaim Power jadi 36 HP !
Suzuki Satria F 150 Injeksi Turbo

sudah di ceritakan beberapa waktu lalu mengenai Satria F Injeksi pakai Turbo

Modifikasi Suzuki Satria F 150 Injeksi pake Turbo, tembus 24 HP kah?

Modifikasi Suzuki Satria F Injeksi pake Turbo, Klaim Power jadi 36 HP !

nah ternyata Suzuki Satria F Injeksi pakai Turbo yang di pajang di booth suzuki itu adalah milik om Kelly Nugroho pemilik dealer Suzuki Aria Putra Ciputat, Tangerang Selatan kepada otomotifnet 5/8/16 menjelaskan bahwasanya pasang turbocharger suzuki satria F injeksi ditotal termasuk dana riset dan pasang tembus Rp.30 juta saja, detailnya yakni

Turbo Pada Satria F injeksi pertamax7.com
Turbo Pada Satria F injeksi

turbonya sendiri untuk motor cc kecil hingga 250 cc bisa pakai Garrett tipe GT06 Rp.12,8 juta saja

Garrett GT06 Turbocharger GT0632SZ picture Honeywell Pertamax7.com
Garrett GT06 Turbocharger GT0632SZ picture Honeywell

atau pakai yang lebih hemat pakai Ecotron VZ21 harga Rp.6 jutaan

Turbo Ecotrons Z21 RHB31  pertamax7.com
Turbo Ecotrons Z21 RHB31
turbo untuk suzuki satria F injeksi
turbo untuk suzuki satria F injeksi

Blow-Off Valve

ternyata ini sumber suara cesss// cusss,, sebagai pembocor boost/ tekanan yang berlebih.. harga Rp.5 juta saja

HKS Blow-Off Valve Turbo Satria F injeksi pertamax7.com
HKS Blow-Off Valve Turbo Satria F injeksi

Wastegate

Partner
IRC
Honda
FDR
External Wastegate TiAL Turbo Pertamax7.com
External Wastegate TiAL Turbo

Rp.5,75 jutaaan saja

piggy back juicebox

piggyback Juice Box Pro Suzuki Satria F injeksi pertamax7.com
piggyback Juice Box Pro Suzuki Satria F injeksi

karena tekanan turbo di set 0,2 bar saja, cukup pakai piggy back merk juice box pro rp.4 jutaan saja, namun kedepan bakal pakai ECU standalone aRacer Super Gold  yang buat satria F injeksi harga Rp.7 jutaan saja

piping turbo suzuki satria F injeksi

pemipaan turbo di Suzuki Satria F injeksi pertamax7.com
pemipaan turbo di Suzuki Satria F injeksi

nah karena turbo ini custom buat satria f, kudu bikin pemipaan dari leher knalpot menuju turbo  kemudian keluar ke silinde .. bikin intake serta dari saluran turbo menuju TB mesin  .. menurut om kelly kalau pakai bahan biasa harga Rp.3 jutaan, kalau pakai stainless steel Rp.5 jutaan saja

Turbo Boost Controller

Turbo Boost Controller pertamax7.com
Turbo Boost Controller

ya ini buat mengatur boost yang akan masuk ke mesin,, kalau terlalu besar tanpa di imbangi komponen lain mesin bisa jebol, di atur pakai elektronik

nah jasa pemasangan turbo ke suzuki satria F ini Rp.5 jutaan saja .. monggo di total semuanya,,, mayan kan Modifikasi Suzuki Satria F Injeksi pakai Turbo Charger Bisa habis Rp.30 Juta

Last,, ada pemirsa yang mau pasang turbo di motornya? siapin duit banyak dah,,

Semoga berguna Gan
ikuti berita terbaru dan silaturahmi via
•    email : pertamax7blog@gmail.com
•    Facebook : pertamax7.wordpress.com
•    twitter : @ipanase
•    Google+ : ipanase megison
•    Intagram : pertamax7
•    nike+ : pertamax7
Wonogiri Sukses

24 KOMENTAR

  1. udah dijajal belum sih…

    atau cuma di pamerin tok,asal tempel perangkatnya?

    di PRJ juga dipajang ajah,gak dihidupin mesinnya

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.