Pangsa Pasar Yamaha Turun, Tidak Mungkin ada Kartel

14
243

Pertamax7.com,  Pangsa Pasar Yamaha Turun, Tidak Mungkin ada Kartel

Motor Yamaha Special Edition Livery Movistar MotoGP 2015 Vixion R15 R25 Jupiter MX king dan Aerox 125 LC pertamax7.com
Motor Yamaha Special Edition Livery Movistar MotoGP 2015 Vixion R15 R25 Jupiter MX king dan Aerox 125 LC

dugaan kartel honda dan yamaha memang menghangat, masih dalam sidang oleh KKPU

nah ada 6 fakta menurut Yamaha Indonesia bahwasanya tidak ada Kartel dengan Honda

menurut pak Dyonisius Bet selaku Executive Vice President & COO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing kepada detik oto menjelaskan

“Kami tidak mungkin melakukan kartel dengan Honda. Karena faktanya terjadi persaingan keras antara Yamaha dan Honda,

6 fakta di lapangan yang membuat tidak mungkin ada kartel.

  1.  fakta kalau pangsa pasar dan volume absolut Yamaha malah turun. “Seharusnya kalau ada kartel market share stabil,” ujar Dyon.
  2. terjadi promosi yang sangat keras dan cenderung mengarah pada black campaign antara Yamaha dan Honda untuk merebut pangsa pasar.
  3. , terjadi perang harga.
  4. , laba (keuntungan) Yamaha sangat kecil tidak berlebih.
  5. , tidak benar terjadi pengaturan harga bersama-sama.
  6. , harga motor Yamaha di Indonesia termurah di ASEAN.
Yamaha Aerox 155 cc ?
Yamaha Aerox 125 Pertamax7.com

Kartel?

KPPU menduga AHM ( Honda ) dan YIMM ( Yamaha ) bersama-sama mengatur harga motor skutik 110-125 cc , menuurt KPPU Harga motor Ideal itu Rp.7 juta, cmiiw

iya ya, kalau kartel kok malah Pangsa Pasar Yamaha Turun?

Lastly, tunggu saja sidang KPPU apakah kartel ini terbukti benar atau sebaliknya? menyimak

Partner
IRC
Honda
FDR

Semoga berguna Gan
ikuti berita terbaru dan silaturahmi via
•    email : pertamax7blog@gmail.com
•    Facebook : pertamax7.wordpress.com
•    twitter : @ipanase
•    Google+ : ipanase megison
•    Intagram : pertamax7
•    nike+ : pertamax7
Wonogiri Sukses

 

 

14 KOMENTAR

  1. Mungkin klo yamaha jual motor sesuai anjuran kppu maka market sharenya bisa naik drastis g perlu jual 7 jt juga kali…
    8 jutalah maksimal 10 juta ini memang saran yg bagus dari kppu semoga yamaha dengar demi masyarakat luas

  2. kartel tidak ada hubungan dengan pangsa pasar yamaha menurun.

    Seperti terjadi pada kasus SMS jaman dulu, anggota pemain kartel pangsa pasar menurun juga.

  3. Harga motor matik 110-125cc 7juta..

    Hmmm

    Jajal sampean punya duit 7juta,bikin motor (bukan beli spareparts trus dirakit) mulai dari bikin blok mesin, bikin packing, bikin seal-seal, bikin bodi, dsb..sampe mengurus perizinan merek dagang,hingga proses promosi dan pemasaran, Bisa gak dengan duit 7juta heh..??

  4. Teu ngarti lah, biarlah kppu bekerja dan membuktikan tuduhannya. bila memang benar ada kartel salut sama kppu dan kalo ga terbukti kasihan deh lu.

  5. kppu maunya gmana. Spd motor d jual 7-10jta. Yg 13-16jta aja dah bikin penuh pulau jawa apalagi harga 7-10jta
    Bisa anda bayangkan ?

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.