Kopdar Gabungan 200 Yamaha Vixion SeJabodetabek Keliling Kota Sambil Baksos Panti Asuhan

16
606

pertamax7.com, keren euy, sebanyak 300 bikers yamaha vixion series sejabodetabek kopdar gabungan

Liputan Klub-klub-V-Ixion-Jabodetabek-foto-bersama-di-Panti-Asuhan-Putra-Utama-3-Tebet-Jakarta-dalam-acara-baksos-Yamaha Pertamax7.comada 200 unit yamaha vixion dari berbagai tahun kelahiran tumpah ruah dalam kopdar gabungan ini, selain kopdar juga ada baksos ke panti asuhan lho, positif tenan

ceritanya langsung dari pulau jakarta nih, sabtu 12 desember 2015 silam ada 200 an motor yamaha vixion yang meramaikan jalanan ibu kota pulau jakarta sana, start dari kantor menpora senayan dan finish di tebet

Liputan Rolling-city-klub-klub-V-Ixion-Jabodetabek-(2) Pertamax7.com

tercatat 57 klub yamaha vixon sejabodetabek berpartisipasi aktif dalam kegiatan besar ini yang, rolling city  berlangsung meriah

Liputan Rolling-city-klub-klub-V-Ixion-Jabodetabek-(1) Pertamax7.comsetelah keliling kota, kopdar gabungan ini melakukan aksi sosial dengan baksos dengan memberikan uang tunai dan buku-buku untuk  Panti Asuhan Anak Putra Utama 3 yang dinaungi oleh Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya, Jl Tebet Raya No 100 Tebet, Jakarta.

Taufan Akbar, Koordinator Wilayah Selatan DKI Jakarta Yamaha V-Ixion Adventure Jakarta dan juga Humas YRFI DKI Jakarta.

Per 3 bulan sekali memang kami dari V-Ixion se-Jabodetabek biasanya mengadakan kopdar gabungan (kopdargab). Kumpulan klub-klub V-Ixion yang ada di bawah Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) dan independen. Kali ini yang terkoordinasi oleh Yamaha dengan titik sentral di Jakarta,” 

Liputan Rolling-city-klub-klub-V-Ixion-Jabodetabek-(3) Pertamax7.comKopdar gabungan rutin klub yamaha vixion sejabodetabek

Partner
IRC
Honda
FDR
  1. sebelumnya kopdargab digelar di banten
  2. saat kopdargab banten turut bergabung komunitas vixion dari daerah banten dsk, seperti serang, cirebon,cikande dan tangerang

nah om taufan menambahkan

Akhirnya wilayah Banten dan sekitarnya terinspirasi untuk kopdargab sendiri seperti Jabodetabek. Untuk Jabodetabek sendiri berikutnya akan kami buat di Bekasi. Kekeluargaan dan aneka ragam kebudayaan menyatu dalam kegiatan ini. Dengan masing-masing partisipan menunjukkan ciri Jabodetabek yang suka menonjolkan macam-macam karakter motornya yang style turing, street fighter, minor dan lainnya,

Liputan Simbolis-penyerahan-donasi-uang-tunai-dan-buku-dari-Yamaha-kepada-Panti-Asuhan-Putra-Utama-3-Tebet-Jakarta Pertamax7.com300 orang ikuti kopdar gab

kopdargan yamaha vixion ini maksimal di ikuti oleh 300 orang dan kegiatan keliling kota ini guna memperkuat brotherhood diantara anggota klub vixon, nah saat bulan puasa komunitas vixion sejabodetab juga pernah sahur on the road bergabung dengan komunitas mobil dan juga baksos ke pant asuhan

selain itu ada kegiatan positif lainnya seperti jadi instruktur safety riding pun dilakoni komunitas V-Ixion Jakarta dan sekitarnya, hal ini adalah bagian dari kepedulian mereka sebagai biker terhadap keselamatan berkendara di jalan.

Liputan Anak-anak-Panti-Asuhan-Putra-Utama-3-Tebet-Jakarta-mempersembahkan-nyanyian-lagu-dalam-acara-simbolis-penyerahan-donasi-dari-Yamaha Pertamax7.comtak lengkap tanpa komentar orang dalam Yamaha

ada pak Mohammad Masykur selaku Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).

”V-Ixion sudah terjual lebih dari 2,5 juta unit dan sudah pasti konsumennya sangat beragam. Hari ini kami mengumpulkan mereka untuk memperlihatkan secara langsung keberagaman mereka. Mulai dari V-Ixion yang pertama tahun 2007 sampai yang terbaru New V-Ixion Advance ada di sini. Bukti bahwa V-Ixion ini sangat disukai konsumen karena menggunakan delta box menjadikannya lincah dan mesin SOHC dengan injeksinya menjadikannya bertenaga, tahan lama dan sangat irit,” 

komentar tempat baksos

ada bu Yuliani Purwita selaku  Kepala Pelayanan Sosial Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya Tebet.

“Terimakasih kepada Yamaha telah membantu panti kami. Semoga berkah melimpah bagi kita semua. Anak-anak panti senang dengan adanya kegiatan ini, ada bikers Yamaha dan juga semangat anak-anak muda dapat dirasakan oleh anak panti ini”,

last, ada yang kemaren ikut? monggo gan komentarnya

semoga berguna

ikuti berita terbaru dan silaturahmi via

16 KOMENTAR

Tinggalkan Balasan ke sebarkan.orgBatalkan balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.