Yamaha Fino 125 Blue Core disebar ke diler Akhir Desember 2015, Launching 2016

27
399

pertamax7.com, ada cerita baru soal all new yamaha Fino nih,,.. motor yang tak mau di sebut retro ini akan blue core 125 cc di 2016

Yamaha Fino 125 Blue Core 05 Pertamax7.com

sudah duluan di thailand sana, sudah ane ceritain, namun entah kenapa sepi, apa pada ga suka matic yak?

nah sempat ane cceritain kalau akhir tahun 2015 ini akan di rilis, baca  :  (Yamaha Fino 125 Blue Core Meluncur AKhir Tahun 2015 ) namun meleset om, bukan rilis 2015 melainkan 2016, akan tetapi di akhir desember 2015 ini yamaha fino 125 blue core akan di distribusikan ke diler, buat apa?

ya buat stok diler, setelah launching baru dijual, trus penjualan meledak 1000 % gitu, trus sebulan penjualan langsung laris manis

info soal launching ini datang dari pak M. Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) kepada otomotifnet 10/12/2015 yakni

  1. fino terbaru rilis awal tahun 2016
  2. akhir desember 2015 unit disebar ke diler
  3. tadinya rencanta rilis desember 2015, namun  ada pertimbangan jadi di undurkan

gosipnya sih januari 2016 atau ya bareng yamaha MT-15 februari 2016, wow.. sedappp

fitur yamaha Fino 125 blue core di thailand

Partner
IRC
Honda
FDR
  1. lampu depan LED berprojie terbaru dan tercanggih
  2. pakai mesin blue core yamaha mio M3 injeksi sohc 125 berpendingin udara sepoi-sepoi yang diklaim bertenaga besar dan irit bahan bakar
  3. eco indikator yang canggih
  4. answer back system yang berbahaya kata sales yamaha 😆

gimana di Indonesia? apakah ada pengurangan fitur? yang jelas harganya naik tipis, cmiiw

oh iya cerita soal yamaha fino blue core 125 sudah banyak di ceritakan, awas was-was

last, ada yang mau beli yamaha fino blue core 125?

semoga berguna

ikuti berita terbaru dan silaturahmi via

 

27 KOMENTAR

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.