Suzuki Inazuma Muncul versi Full Fairing, Kapan Ke Indonesia?

44
363

pertamax7.com, inazuma, ya suzuki inazuma, motor yang diimport SIS dari Suzuki Tiongkok itu kini lagi hot, selain HOt karena diskonisasi hingga Rp. 10 jutaan, laskar suzuki bikin hot dengan kemuculan suzuki inazuma FULL FAIRING, seperti gambar dibawah

Suzuki Inazuma Full Fairing 2015 pertamax7.com 4

letaknya seperti di dalam pabrik suzuki, suzuki mana nih, Indonesia atau…… ya tentu ya pabriknya suzuki di Tiongkok negeri asal si motor petir 250….. kalau biasanya pemirsa tahunya suzuki inazuma 250 Half Fairing di Tiongkok, kok ini ada versi full faiirng dimana ada body penutup fairingnya.. barukah??????

ini suzuki inazuma half fairing

Suzuki Inazuma half Fairing 2015 pertamax7.com 1

ane kira foto paling atas adalah suzuki inazuma half fairing yang dimodip full fairing pakai fiber, ternyata setelah menelisik lebih jauh, ane sampai pergi ke tiongkok untuk mencari data lagi, sampailah dapet foto ini, ternyata foto paling atas adalah suzuki inazuma full fairing di pabrik..

Suzuki Inazuma Full Fairing 2015 pertamax7.com 8

cari foto lagi yukk..

Partner
IRC
Honda
FDR

Suzuki Inazuma Full Fairing 2015 pertamax7.com 6

ada warna putihnya,,, alus bener pertanda memang body fairing aseli…

lagi

Suzuki Inazuma Full Fairing 2015 pertamax7.com 5

dan ini foto beningnya..

Suzuki Inazuma Full Fairing 2015 pertamax7.com 2

suzuki inazuma full faired version

Suzuki Inazuma Full Fairing 2015 pertamax7.com 1

kayaknya enak nih inazuma,

Suzuki Inazuma Full Fairing 2015 pertamax7.com 7

bagaimana gan desainnnya? cocok bukan untuk om-om semua…. stang baplang di motor full faired guna mengakomodasi keperluan riding jauh, yap seperti Kawasaki Ninja 600 ( kawasaki ER6F )lah, motor full fairing tapi stangnya baplang

kalau di tiongkok sudah, bagaimana di indonesia nih. jangan2 diskonisasi kemaren agar unit inazuma lawas laku dan habis trus di half fairing inazuma maupun full faired akan datang, hemm nggak sabar…. ( walau belum beli : D ) , syukur2 harganya akan tetap diangka Rp. 30 jutaan, katakanlah yang naked Rp. 36 juta, yang half Rp. 37 juta dan yang full faired Rp. 38 juta, menggoda #ngimpi

kapan ya testride suzuki inazuma 250….

semoga berguna

44 KOMENTAR

  1. lha kok pake stang begitu ya di tiongkok?
    sepertinya inazuma juga bakal di stop mas, saya gak yakin akan muncul inazuma berhijab gini di indonesia sebab beberapa waktu lalu dealer besar suzuki kasih cash back 10jt tiap unitnya.
    Selain itu kabarnya dari orang suzuki tahun ini suzuki tidak akan mengeluarkan unit baru tapi sekedar gonta-ganti baju aja..
    tapi mbuh pisan lah..

  2. Ini bukan kelas Racy Boss…., ini Kelas touring moge nya.., Emang bawaannya begitu..full Fairing stang baplang…, Ente gak nyadar ya..motor polisi kya gimana ??

  3. mending yang half, terus dikasih CE bawah + box kanan kiri. dikelir putih plus striping biru kotak-kotak



    jadi deh motornya Pak Polis 😆

  4. Secara model memang bukan selera kebanyakan orang apalagi anak muda. Tapi coba dilihat dengan mata kepala sendiri dan test ride, ane jamin pada tertarik ?

  5. Inazuma motor 250cc paling nyaman, handling mantap, Torsi berlimpah, memang dengan speed yg masih di bawah sport 250cc lainnya. Kalo bro ipan mau testride silahkan ane pinjemin kalo mau

  6. rata2 kita mengenal motor full fairing adalah belakang nungging,stang jepit katakanlah racy abiss….tapi kita ga bisa menerima motor yg bukan habitatnya di circuit.ini motor khusus touring kakak dimana kunsumennya adalah kita2 35th keatas,bersyukurlah kepada suzuki yg menawarkan sesuatu yg berbeda(anti mainstream)

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.