Bajaj Pulsar 375 faired version terdeteksi kembali di India dengan rem ABS

23
296

ternyata yang kemaren itu bukan p200ns faired

namun seperti yang lama, bajaj pulsar 375 faired version

spyshootnya seperti ini,, di jalanan lho..

bajaj pulsar 375 faired 10 (Small)bajaj pulsar 375 faired (Small)bajaj pulsar 375 faired 1 (Small)

terdapat lubang sensor yang ditujukan untuk oembacaan sensor kecepatan yang diumpankan ke module ABS……

bajaj pulsar 375 faired 2 (Small)bajaj pulsar 375 faired 3 (Small)bajaj pulsar 375 faired 6 (Small)

tampang depannya, pake headlamp projie..

Partner
IRC
Honda
FDR

bajaj pulsar 375 faired 7 (Small)bajaj pulsar 375 faired 8 (Small)bajaj pulsar 375 faired 9 (Small)

kenapa nggak dianggap P200NS fairing? karena eh karena, duke 200 di India aja belum ABS, masak yang P200NS kasih fairing plus ABS? hehe,  akhirnya keputusan ke P375 yang disinyalir  mengambil desain dari KTM DUKE 375 ( DUKE 390 )…..

spek perkiraan

Bajaj Auto is likely to give the Pulsar 375 a fuel injected engine based on the Duke 390 which will produce a power output of around 40 BHP (32 Nm of torque). The tyres, wheels, chassis, cluster will be identical to the 200 NS on which the P375 is based. The mirrors are new though which should help in better rear visibility for all types of riders. Expect the Pulsar 375 SS to be priced at Rs. 1.70 lakhs (on-road, Mumbai), competing with the Honda CBR250R. A naked version of the Pulsar 375 might be launched later.

 

injeksi, hingga 40 BHP on the crank dan torsi 32 NM on the crank…

eh iya, p375 ini faiirngnya sih sangarnya kayak ini…

dengan mengambil komponen seperti velg, ban bahkan chassis dari Pulsar 200NS ,.. mungkin mesinya di bored up kalau nggak stroke up kalau nggak keduanya…

eh, ada yang berminat kalau dibawa ke Indonesia??

WANII PIROOO???
WANI POO RA 😀

semoga berguna ya gan

gambar bersumber dari ( picture credit : Sir Nitin Aggarwal ( INDIA ) ).. thanks

reff :

motorbeam.com/bikes/bajaj-pulsar-bikes/pulsar-375-spotted-testing-in-lavasa-launch-soon/

motorbeam.com/bikes/bajaj-pulsar-bikes/pulsar-375-spotted-testing-in-lavasa-launch-soon/

23 KOMENTAR

  1. Ciri khas Bajaj adalah angka keramat “3”. gk percaya???? lihat aj,
    1. Businya ada 3
    2. Spatbornya ada 3
    3. La yang ke tiga ini, coba lihat di Jakarte Bajaj rodanya ada 3 to
    4. yang ke empat ini sayang spionnya gk 3 juga ya..
    Hacah hacah hacah tumbar jahe tumbar jahe……

  2. Itu headlamp dual projector apa ya ? Klo dua2nya projie berarti tipe projectornya dual beam donk, pake solenoid utk fungsi Hi-Lo. mantab, tinggal ganti bohlam pake HID ballast 50 w, langsung bisa nyari recehan tiap malam di jalan. :mrgreen:

Tinggalkan Balasan ke Roy (X-Road Wannabe - Trellis Edition)Batalkan balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.